Beberapa minggu yang lalu, kami berkesempatan untuk merekam podcast dengan Ketua Ikatan Arsitek Indonesia, Ar. Ahmad Djuhara. Kami merekam 2 sesi yang mana di sesi pertama ini Mas Juju berbagi tentang revolusi arsitektur kayu di Indonesia dan usaha beliau untuk membuat kayu berjaya kembali di tanah pertiwi.