Yakin deh, disini pasti sudah pada dengar yang namanya bisnis omni-channel. Atau jangan-jangan belum pernah denger? Tenang aja, di podcast Bincang Bisnis episode ke 6 kali ini, kita bakal bahas lebih dalam tentang apa sih bisnis omni-channel itu? Lalu apa benefitnya? Kita tuntas semuanya bersama William Wijaya, Product Owner dari iSeller! Yuk, simak obrolan mereka untuk pelajari tentang bisnis omni-channel!