E15 - Finding Happiness and Minimalism Life
JUN 27, 2020
Description Community
About
Menjadi bahagia itu ngga melulu bergelimang harta dan bermewah - mewahan. Ternyata konsep hidup yang bahagia dan sederhana itu dicapai setelah kita mampu menjadi merdeka atas pilihan kita sendiri. Simak yuk obrolan aku sama Iluk yang juga merupakan founder dari Workshop Semarang.
Comments