Gue percaya, tiap orang pasti punya cerita. Cuma kadang, dia ngga tau aja mau cerita ke siapa dan harus mulai dari mana.
Selamat datang di Teman Cerita!
Disini lo bisa denger cerita gue tentang apa aja dan lo juga bisa cerita ke gue tentang apa aja
Enjoy!
---
Support this podcast:
https://anchor.fm/teman-cerita/support